Lebih jauh, LG L20 hadir dengan ukuran layar 3 inch dan mengandalkan prosesor dual core 1 GHz dan RAM 512 MB. Soal daya tahan baterai, memiliki kapasitas 1.540 mAh.
Fitur lainnya adalah soal kamera. Ditilik dari harga yang hanya Rp 800 ribu, maka resolusi kamera 2 megapixel sudah dirasa lebih dari cukup. Apalagi ditambah sistem operasi terbaru, yakni Android KitKat.
Berikut spesifkasi LG L20:
- Layar 3 inch Qvga
- Prosesor dual core 1.0 GHz dan RAM 512 MB
- Baterai 1,540 mAh
- Kamera 2 MP
- Harga: Rp 800 ribu.
- Sistem operasi Android KitKat
0 Comments